Related Posts Plugin for WordPress, Blogger... 5 ALASAN KENAPA KEBANYAKAN ORANG TIDAK AKAN PERNAH KAYA..?? | Menggapai Impian

5 ALASAN KENAPA KEBANYAKAN ORANG TIDAK AKAN PERNAH KAYA..??


Seorang bernama Mike Litman, pernah meneliti bagaimana cara menjadi kaya dengan melakukan wawancara kepada 20 milyuner yang kaya karena usaha sendiri (bukan karena warisan). Setelah Mike melakukan wawancara, beliau menemukan, ada beberapa rahasia yang membuat mereka kaya raya sementara orang lain sibuk berjuang. Ternyata sangat sederhana. Berikut adalah 5 alasan sederhana kenapa kebanyakan orang tidak akan pernah kaya :




ALASAN NO.1 – Menunggu untuk mulai

Kebanyakan orang tidak ingin menunggu untuk sukses. Namun, pada saat yang sama, mereka menunggu terlalu lama untuk memulai di jalan kesuksesan. Semakin lama anda menunggu untuk memulai, semakin lama anda akan mendapatkan hasil, kesuksesan dan gaya hidup yang anda inginkan. Banyak orang menunggu segala sesuatu menjadi sempurna terlebih dahulu sebelum mereka memulai. Oleh karena itu, mereka tidak pernah memulai dan tidak pernah mencapai sesuatu yang berarti. Maka, mulailah SEKARANG JUGA dan persiapkan dirimu untuk menggapainya!

ALASAN NO.2 – Buta huruf secara finansial

Hal penting dalam kekayaan adalah mengerti perbedaan dari aset dan hutang. Aset adalah mendatangkan uang ke kantong anda. Hutang mengeluarkan uang dari kantong anda. Banyak orang mengira bahwa rumah mereka, mobil mereka dan kepemilikan yang lain adalah aset. Tetapi, sebenarnya semua itu membuat uang keluar dari kantong anda, menyebabkan uang keluar untuk pembiayaan dan tidak membuat anda menghasilkan uang. Itu adalah merupakan beban (hutang). Semuanya itu mengambil uang anda keluar! Ketika anda mempunyai lebih banyak uang yang datang dari aset yang sesungguhnya daripada yang anda keluarkan untuk membayar beban, anda akan menjadi bebas secara finansial. Ada 1 cara untuk melakukannya. Yang membawa kita ke hal ketiga…

ALASAN NO.3 – Fokus pada aktif income daripada pasif income

Salah satu dari milyuner yang diwawancarai menyampaikan secara sederhana, “Jika anda tidak menghasilkan uang ketika anda tidur, maka anda tidak akan kaya”. Aktif income sangat penting, biasanya itu yang membuat kita aman secara finansial namun jika ingin ‘kaya’ maka kita juga harus punya pasif income. Pasif income adalah uang yang kita hasilkan dengan sedikit waktu dari kita maupun tanpa kita sama sekali, namun uang tetap mengalir. Setelah punya pasif income, tingkatkan menjadi massive pasif income!

ALASAN NO.4 – Tidak mengerti atau tidak menggunakan sistem untuk menghasilkan uang

Sebuah SYSTEM yang menghasilkan uang adalah sesuatu yang mengijinkan anda untuk mendapatkan uang tanpa usaha anda sendiri. Dengan kata lain, Itu adalah cara yang otomatis untuk menghasilkan uang. Semua Aset yang sejati adalah hanya sebuah “sistem” dengan sendirinya. Sekali anda menciptakan atau berinvestasi pada sebuah sistem yang sederhana untuk menghasilkan uang, maka tidak ada batasan pada seberapa banyak uang yang bisa anda hasilkan. Menjadi seorang ahli dan sistem uang dapat membawa kekayaan lebih dari yang anda impikan. Sediakan minimal 20% dari waktu kita untuk belajar mengenai ‘uang’.

ALASAN NO.5 – Tidak Cukup GIGIH atau SABAR

Untuk menyelesaikan sebuah pertandingan anda harus meninggalkan garis start dan mengikuti garis menuju ke batas Finish. Kebanyakan orang, menciptakan kegagalan mereka sendiri dengan apakah tidak pernah memulai atau tidak bertahan, atau keduanya. Anda HARUS tidak hanya memulai, namun juga bertahan terus. Hal ini kelihatannya jelas, tetapi adalah penyebab terbesar dari kegagalan.


Hanya dengan bergabung dalam sebagian kecil orang yang mau melakukan ke 5 hal diatas, maka anda akan mendapatkan kesempatan yang sangat besar untuk sukses dan kaya. Kalau anda tidak lakukan hal diatas, maka anda akan menjadi seperti kebanyakan orang yang tidak sukses. Putuskan sekarang juga untuk tidak melakukan hal-hal yang sudah terbukti salah tersebut dan mulai perjalanan menuju kesuksesan anda sekarang. Tetap bertahan dan lihat perbedaan yang dilakukannya. Miliki mindset untuk hidup sukses dan buang jauh-jauh mindset yang membuat anda menjadi orang yg kerdil penuh iri hati terhadap kesuksesan orang lain.


-- SALAM SUKSES --

54 comments:

  • Wentira says:
    11/24/2012

    Wah mantasp sob lengkap, betul banget tuh ane setuju, kadang susah skali untuk memulai sesuatu!

  • Ary_Putra says:
    11/24/2012

    TERIMA KASIH Atas kunjungannya ya... memang untuk memulai segala sesuatunya di butuhkan, keyakinan serta niat yg tulus. Jalani saja prosesnya !!

  • blogger SEO says:
    11/24/2012

    kata - kata yang bagus bang, singkat tapi perlu pemikran yang panjang untuk memahami

  • Bagus Blog of Fisheries says:
    11/24/2012

    benar sekali itu, intinya terdapat pada diri sendiri, jika terlalu takut untuk maju maka manusia tidak akan menjadi kaya.
    nice share :)

  • Supercoolzz says:
    11/25/2012

    wah makasih nih..:)
    nambah ilmu lagi..:)

  • bredmart says:
    11/25/2012

    menurut saya faktor luck atau keberuntungan juga mempengaruhi,,,

  • Motamatika says:
    11/25/2012

    Sabar itu susah, tapi jika berhasil mengendalikan sabar pasti hasilnya sangat baik

  • Tips dan hiburan yang di sajikan diblog ini memang selalu menarik namun mungkin keberadaan kami sbagai spameers memang sering membuat anda jengkel dan mungkin risih..
    _kami berharap semoga pemilik blog ini dapat memaklumi keberadaan kami disini..
    trima kasih

  • wah, sepertinya salah satu dari 5 alasan tersebut telah saya akui, bahwa saya memang memiliki alasan itu. baiklah, muali saat ini saya akan mencoba untuk sama sekali tidak memiliki satupun dari 5 alasan yang membuat kesuksesan kita tertunda.

  • Obat Herbal Batuk Berdarah says:
    11/26/2012

    setuju,,kita harus berusaha membngun semua itu....

  • Analisis Forex says:
    11/26/2012

    Sangat berguna artikel anda. boleh copypaste jika diizinkan?

  • Ary_Putra says:
    11/26/2012

    Silahkan klo ingin Copypaste artikel di atas. Jgn lupa untuk sertakan sumbernya ya. Terima Kasih

  • dykrullah says:
    11/26/2012

    makasih sob, sarannya,,semoga kita bisa jadi orang kaya ya sob,,haha

  • daftar harga terbaru says:
    11/26/2012

    sangat bermanfaat sob :) bagus sekali . izin baca2... ??

  • Angga Wahyu says:
    11/26/2012

    Artikelnya keren gan, dapat menjadi motivasi buat pembaca...

    Semoga kian sukses Collection27.blogspot(dot)com

  • obat herbal alami says:
    11/26/2012

    bener banget tuh kalau kita selalu menunggu untuk memulai maka kita tidak akan pernah mencapai kekayaan.

  • obat herbal kanker hati says:
    11/26/2012

    kalau orang yang males untuk berusaha pasti banyak juga yah alasan nya.

  • Cara Pemesanan Jelly Gamat says:
    11/26/2012

    berakit rakit kehulu brenang renang ketepian sakit dahulu senang kemudian

  • wah makasih atas infonya,,,bener" ampuh banget nih,,,mantap

  • Informasi Tekini says:
    11/27/2012

    Setuju yang paling berkesan no 3 gan merut ane

  • azmi says:
    11/27/2012

    Info yang luar bisa,benar benar masuk akal gan, terima kasih atas pencerahannya.

  • Share All Info says:
    11/27/2012

    alasan nomor 5 terbayak saya rasa sob yakni Tidak Cukup GIGIH atau SABAR terimakasih sudah berbagi sob

  • Berita Terbaru says:
    11/27/2012

    tapi banyak juga kita lihat orang gak bisa baca bisa kaya ya

  • Obak Kuat Herbal says:
    11/28/2012

    pasif online....
    ini yang sedang saya bangun dengan toko online obat kuat pria dewasa
    mudah2an ini bisa mendapatkan apa yang saya angan2kan
    amien....

  • Jual baju korea says:
    11/28/2012

    Wah mantap gan infonya, bisa jadi motivasi.

    Salam hangat


    FK

  • Anonymous says:
    11/28/2012

    mudah-mudahan dengan kata tadi kita semua bisa menjadi kaya.. :)

  • untuk menjadi sukses harus sabar. tapi kita tidak pernah sabar untuk melakukan sesuatu.

    terimakasih mas infonya.

  • Nakusan Computer says:
    11/29/2012

    itu ya 5 alasan orang susah kaya.
    saya ngerti sekarang mengapa susah tuk jadi kaya.

    makasih sob infonya.

  • Anonymous says:
    12/01/2012

    meraih sukses memang perlu perjuangan dan perlu kesabaran.. yg perlu kita lakukan be the best,,

    jangan mudah putus asa :)

  • Unknown says:
    12/02/2012

    hihihi.. boleh juga ne alasannya, mksh sharenya gan..

  • update info terbaru says:
    12/04/2012

    saya sangat suka dengan poin pertama... kita tak harus menunggu untuk memulai semuanya... karena kapan suksesnya klo terus nunggu hehe

  • Slow Area says:
    12/04/2012

    postingan yng sangat bagus
    Jangan Lupa Kunjung balik dan komentnya

  • Ifan Qomarudin says:
    12/10/2012

    .: Kalo kata YM mah, infaq dulu baru kaya...^_^

  • Sumitra says:
    12/19/2012

    Benar gan, namun hal-hal demikian bagi saya hanya mudah di ucapan sulit diaplikasikan. tapi artikelnya membuat saya termotivasi gan, makasih atas pencerahannya.

  • bank syariah says:
    12/23/2012

    wah saya termasuk disitu semua nih. heh he

  • bagus sajiwo says:
    12/23/2012

    sangat inspiratif menjadi hidup lebih baik

  • bela says:
    12/26/2012

    Tak dikira ternyata Anda dalam membuat sebuah informasi sangat bagus sekali dan kratif, tunjunkan terus fostingan terbarumu terimaksih gan.


  • dehumidifier says:
    12/27/2012

    intinya sih kalo mau jadi kaya mesti sabar juga lah

  • agen bola terpercaya says:
    12/27/2012

    yang penting jangn pernah berenti usaha dan berdoa bro

  • judi bola says:
    1/02/2013

    memang butuh kesabaran gan kalo mau kaya.

  • judi bola online says:
    1/03/2013

    setuju. tetep usaha pantang mundur. semangat!

  • benar sob, saya setuju dengan artikel sobat. sngat bagus sekali dan berguna bagi para pembaca.

  • Skuad AC Milan says:
    2/04/2013

    izin komen sobat. mantap dan bagus artikelnya sobat. salam hangat Skuad AC Milan yang populer.

  • Tria says:
    4/27/2013

    Saatnya melakukan tips diatas biar cepet kaya. :D

  • jasa pengaspalan hotmix says:
    6/06/2013

    Saya cocok dengan artikel di atas,tapi kalau bisa saya tambahkan..disertai dengan do"a yang tulus supaya sukses kita bener sukses yang sesungguhnya

  • Obat Kuat Pria says:
    6/27/2013

    Betul sekali kadang memang tidak mudah untuk memuali sesuatu...

  • Jual Sprei Murah says:
    6/27/2013

    semoga saya termasuk golongan yg KECIL itu...

  • Mobil Toyota says:
    6/27/2013

    inspirasional gan.. thanks udah share...

  • Jual Madu Pahit says:
    6/27/2013

    hehehe... di No 1 aja udah kebentur tuh... mantap gan.. thanks ya..

  • Informasinya lengkap...
    sangat bermanfaat ,

  • hemmh,,iya bener ya,,jadi panutan buat kita yang mau kaya..:)

  • bimbingan belajar says:
    10/27/2013

    terima kasih atas tips nya ..

  • Unknown says:
    9/28/2015

    wew mantab artikelnyaterutama yang no 1terlalu alama menuggu dan menuggu sempurna untuk memulai

  • Resep kuliner says:
    12/10/2015

    makasih. jadi menambah wawasan saya

Gambar Komentar